Rabu, 23 Juni 2010

Cara Membuat Popup Dengan Ukuran Sendiri (Tertentu)

Hallo Sahabat Blogger,Kali ini KangTiar mau Mengulas tentang Tutorial Blog Lagi. Tapi Topiknya adalah masalah Popup karena Kali ini Tutorialnya Berjudul "Cara Membuat Popup Dengan Ukuran Sendiri (Tertentu)"
Pop-up ad (wikipedia)adalah jendela iklan yang biasanya muncul tiba-tiba jika mengunjungi sebuah halaman web. Biasanya iklan ini tidak diperlukan dan harus disingkirkan agar tidak mengganggu proses menjelajah web. Untuk menangkalnya, dapat dipakai program penangkal Pop-up. Ada pula program penangkal pop-up yang terintegrasi dengan browser, misalnya yang terdapat pada browser Mozilla Firefox, Opera, dan Internet Explorer versi 7.

Contohnya seperti ini:





Apakah anda Berminat untuk Menciba Membuatnya????.Jika anda berminat Mari Ke TKP.yooo Berangkat.!!!!
1. Masuk ke Blogger.com
2. Masuk ke Rancangan/Tata Letak
3. Tambahkan Gadget lalu Pilihlah Gadget HTML/Java Script
4. Masukan Kode Dibawah ini Didalam Gadget HTML/Java Script
<center><form onsubmit="window.open('http://URLYANGDITAMPILKAN/','popupwindow','scrollbars=no, width=250,height=250');return true"><input type="submit" value="TEXT YANG TAMPIL PADA BUTTON"></form></center>
    Keterangan:
   1. Ganti Text yang Berwarna Biru Sesuai kesukaan Anda

5. Lalu SIMPAN.
Semoga artikel Tutorial Blog/Trik Blog kali ini Dapat Bermanfaat Bagi Kita Semua.Tunggu Tutorial-tutorial yang Baru.[KangTiar]

8 komentar:

  1. menarik
    saya memang lagi cari nich
    buat kontak saya
    hehe

    BalasHapus
  2. Wow Kreen Tips ya cobah dulu ahhh

    salam dari akbar yahya :)

    BalasHapus
  3. Ane kok masih kurang paham ya kang??

    Kodenya dipasang pada blog kita sendiri, trus saat kita buka blog orang lain fungsi tersebut akan menjalankan perintahnya... menangkal jendela iklan2... Begitu ya kang?

    BalasHapus
  4. Eka: Coba Lihat Hasilnya Caranya Klik Tombol
    "Coba Jkik Aku"

    Itu yang dinamakan Popup

    BalasHapus