Laman

Jumat, 09 April 2010

Foto Pemandangan Bumi Hasil dari Jepretan Satelit

Bumi adalah planet ketiga dari delapan planet dalam Tata Surya. Diperkirakan usianya mencapai 4,6 milyar tahun. Jarak antara Bumi dengan matahari adalah 149.6 juta kilometer atau 1 AU (Inggris: astronomical unit). Bumi mempunyai lapisan udara (atmosfer) dan medan magnet yang disebut (magnetosfer) yang melindung permukaan Bumi dari angin matahari, sinar ultraungu, dan radiasi dari luar angkasa. Lapisan udara ini menyelimuti bumi hingga ketinggian sekitar 700 kilometer. Lapisan udara ini dibagi menjadi Troposfer, Stratosfer, Mesosfer, Termosfer, dan Eksosfer.Berikut "Foto Pemandangan Bumi Hasil dari Jepretan Satelit":

nasa_57nasa_01nasa_02nasa_03nasa_04nasa_05nasa_06nasa_07nasa_08nasa_09nasa_10nasa_11nasa_12nasa_13nasa_14nasa_15nasa_16nasa_17nasa_18nasa_19





SEMOGA ARTIKEL kali ini bisa bermanfaat untuk anda.[KangTiar]
 
source: http://extradll.pcboxsearch.com/content/pemandangan-indah-bumi

8 komentar: